Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Desain Grafiti TUTORIAL; Cara Embed Google Maps di Blog Post

tutorial Cara embed google maps di blog post

Curiosity kills the cats.

Pernah dengar ?  Jika diartikan kurang lebih artinya rasa penasaran bisa membuat seseorang melakukan apa saja.  Demikian juga saya.  Saking pengennya bisa menempatkan sebagian dari Google Maps di postingan sendiri, akhirnya nguprek-nguprek sendiri.

BTW, apa sih, perlunya Google Maps ini untuk artikel kita ?
Jika Anda mau pamerin resto atau tempat nongkrong favorit Anda, naahhh, Google Maps bisa lebih joss dalam menerangkan di mana letak persisnya posisi yang dimaksud.

Ini dari pengalaman sendiri, ketika saya terkesan banget sama kedai kopi yang ini, di kolom komentar ada yang bertanya,"Ini tempatnya di mana ya ?"  Padahal alamat sudah jelas tertulis di artikel tersebut.

Tuh kan...


Karena manusia pada dasarnya adalah mahluk visual, maka adanya gambar dalam artikel sangat-sangat-sangat membantu.

Okay, kembali ke rasa penasaran tadi.
Bahkan setelah membaca cara membuatnya di official web Google pun saya masih tak berhasil juga *jitak kepala sendiri*

Nggak cuma untuk keterangan medis, dalam hal seperti ini pun penting yang namanya 2nd opinion. Maka dimulailah proses browsing sana-sini, baca ini-itu.  Dan, baru ketahuan kalo ada step yang terlewat. Apakah step yang terlewat itu ?

Silahkan lihat video tutorial berikut, dijamin sekali coba langsung sekseiss !!



Post a Comment for " Desain Grafiti TUTORIAL; Cara Embed Google Maps di Blog Post"